L2P UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Temukan setiap halaman yang menunggu untuk dibaca, setiap pengetahuan yang siap mengubah dunia.
Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Temukan setiap halaman yang menunggu untuk dibaca, setiap pengetahuan yang siap mengubah dunia.
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi komunikasi pemasaran digital yang diterapkan oleh akun Instagram @glowupcosmetic.id. Dalam era digital, media sosial menjadi platform penting untuk mempromosikan produk dan membangun interaksi dengan konsumen. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif, dimana data dikumpulkan melalui observasi, wawancara, dan analisis konten…