L2P UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Temukan setiap halaman yang menunggu untuk dibaca, setiap pengetahuan yang siap mengubah dunia.
Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Temukan setiap halaman yang menunggu untuk dibaca, setiap pengetahuan yang siap mengubah dunia.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh return on asset, current ratio, debt to equity ratio, dan price to book value terhadap harga saham. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan sektor energi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2021-2023. Sumber data yang digunakan adalah data sekunder berupa laporan keuangan perusahaan sub sektor energi yang diperoleh d…