L2P UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Temukan setiap halaman yang menunggu untuk dibaca, setiap pengetahuan yang siap mengubah dunia.
Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Temukan setiap halaman yang menunggu untuk dibaca, setiap pengetahuan yang siap mengubah dunia.
Air merupakan komponen penting dalam sistem pertanian, khususnya dalam kegiatan irigasi sawah. Namun, distribusi dan penggunaan pompa air di kalangan petani masih banyak dilakukan secara manual, sehingga menimbulkan berbagai permasalahan, seperti ketidaktepatan waktu pemakaian dan keterlambatan pembayaran. Penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem persewaan pompa air berbasis Internet of …