L2P UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Temukan setiap halaman yang menunggu untuk dibaca, setiap pengetahuan yang siap mengubah dunia.
Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Temukan setiap halaman yang menunggu untuk dibaca, setiap pengetahuan yang siap mengubah dunia.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh modal sendiri, kredit usaha rakyat, teknologi informasi, lokasi usaha dan lama usaha terhadap pendapatan UMKM di wonogiri. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif, dengan jenis data primer yang diperoleh langsung dari responden yaitu pelaku UMKM jenis perdagangan, jasa dan industri sebanyak 100 responden. Populasi penelitian ini adalah seluruh …
Usaha Kue Manco merupakan salah satu bentuk UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) berbasis kuliner tradisional yang berkembang di Madiun, namun masih menghadapi berbagai tantangan dalam peningkatan pendapatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh modal sendiri, modal pinjaman, lokasi usaha, dan lama usaha terhadap pendapatan UMKM Kue Manco yang berada di Kecamatan Kebonsari. Peneli…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh modal sendiri, modal pinjaman, volume usaha, dan jumlah anggota terhadap Sisa Hasil Usaha (SHU) pada koperasi simpan pinjam se-Kecamatan Badegan selama periode 2020-2023. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh penurunan jumlah koperasi aktif dan besarnya SHU yang cenderung menurun setiap tahunnya, yang diduga dipengaruhi oleh faktor-faktor int…