L2P UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Temukan setiap halaman yang menunggu untuk dibaca, setiap pengetahuan yang siap mengubah dunia.
Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Temukan setiap halaman yang menunggu untuk dibaca, setiap pengetahuan yang siap mengubah dunia.
Perkembangan teknologi informasi telah mendorong dunia pendidikan untuk mengadopsi sistem evaluasi pembelajaran digital yang adaptif, interaktif, dan terstruktur. Salah satu tantangan utama dalam pembelajaran Matematika adalah rendahnya keterlibatan siswa serta keterbatasan evaluasi yang personal dan berkelanjutan. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan platform evaluasi pembelajaran berb…
Pengelolaan stok barang merupakan salah satu faktor penting dalam keberlangsungan usaha toko kelontong untuk menghindari risiko kekurangan atau kelebihan persediaan. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan sistem berbasis web yang menerapkan algoritma Apriori guna menentukan pola persediaan barang berdasarkan data transaksi penjualan sebelumnya. Studi kasus dilakukan pa…
Rendahnya tingkat kepatuhan masyarakat dalam membayar Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) menjadi tantangan serius bagi pemerintah daerah dalam mengoptimalkan Pendapatan Asli Daerah (PAD). Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan efisiensi sistem pengingat jatuh tempo PKB dengan menerapkan algoritma penjadwalan Earliest Deadline First (EDF) dan mengintegrasikan API WhatsApp WooWA sebagai media pe…
Peternakan ayam petelur di Desa Krebet mengalami kendala dalam pengelolaan antrian pemesanan telur yang masih dilakukan secara manual. Hal ini menyebabkan waktu tunggu yang lama, ketidakteraturan pelayanan, serta penurunan kepuasan pelanggan. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, penelitian ini mengimplementasikan algoritma First In First Out (FIFO) dalam sistem informasi berbasis web guna men…
Pendidikan sangat penting dalam kehidupan manusia, termasuk di Indonesia. Sekolah adalah tempat penting untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia. Setiap sekolah memiliki tata tertib yang harus diikuti oleh siswa untuk efisiensi pembelajaran. Namun, di SMA Negeri 1 Geger, sistem pendataan tata tertib masih manual, menyebabkan masalah seperti buku saku yang hilang atau rusak. Untuk mengata…
Pendidikan sangat penting dalam kehidupan manusia, termasuk di Indonesia. Sekolah adalah tempat penting untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia. Setiap sekolah memiliki tata tertib yang harus diikuti oleh siswa untuk efisiensi pembelajaran. Namun, di SMA Negeri 1 Geger, sistem pendataan tata tertib masih manual, menyebabkan masalah seperti buku saku yang hilang atau rusak. Untuk mengata…
Internet kini telah menjadi bagian penting dalam setiap aktivitas manusia dan tidak dapat dipisahkan dari kehidupan sehari-hari. Seiring dengan pesatnya perkembangan teknologi, hampir setiap orang kini menggunakan internet dalam kehidupan mereka. Hal ini terbukti dari survei yang dilakukan oleh APPJI (Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia), yang mencatat pada tahun 2024 penggunaan inte…
Pengendalian persediaan barang merupakan aspek penting dalam menjaga kelancaran operasional perusahaan, khususnya di era industri 4.0 yang menuntut efisiensi dan ketepatan pengelolaan stok. CV. Alpha Agro Indonesia sebagai perusahaan dagang rempah-rempah sering menghadapi permasalahan kekurangan stok akibat fluktuasi penjualan yang sulit diprediksi. Pokok masalah dalam penelitian ini adalah bag…
Perkembangan teknologi informasi telah memungkinkan penerapan sistem cerdas dalam berbagai aspek kehidupan, termasuk dalam bidang kuliner. Skripsi ini membahas pengembangan sistem rekomendasi masakan berdasarkan bahan yang dimiliki pengguna, dengan menggunakan metode Content-Based Filtering (CBF) dan algoritma K-Nearest Neighbors (KNN). Sistem dibangun menggunakan bahasa pemrograman Python dan …
Pendidikan tinggi memiliki peran penting dalam menciptakan masa depan yang lebih baik, namun biaya yang tinggi sering menjadi kendala bagi mahasiswa yang berasal dari keluarga kurang mampu. Program beasiswa hadir sebagai solusi untuk membantu mahasiswa dalam mengakses pendidikan yang berkualitas. Namun, dalam praktiknya, pemberian beasiswa sering kali tidak tepat sasaran akibat proses seleksi y…