L2P UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Temukan setiap halaman yang menunggu untuk dibaca, setiap pengetahuan yang siap mengubah dunia.
Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Temukan setiap halaman yang menunggu untuk dibaca, setiap pengetahuan yang siap mengubah dunia.
Internet kini telah menjadi bagian penting dalam setiap aktivitas manusia dan tidak dapat dipisahkan dari kehidupan sehari-hari. Seiring dengan pesatnya perkembangan teknologi, hampir setiap orang kini menggunakan internet dalam kehidupan mereka. Hal ini terbukti dari survei yang dilakukan oleh APPJI (Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia), yang mencatat pada tahun 2024 penggunaan inte…