L2P UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Temukan setiap halaman yang menunggu untuk dibaca, setiap pengetahuan yang siap mengubah dunia.
Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Temukan setiap halaman yang menunggu untuk dibaca, setiap pengetahuan yang siap mengubah dunia.
Usaha konveksi memiliki peran penting dalam industri pakaian jadi, dengan tahapan produksi yang kompleks mulai dari desain hingga penjahitan. Efisiensi produksi menjadi faktor krusial untuk memenuhi permintaan dan menjaga kualitas. Marwet Konveksi, sebagai salah satu usaha yang berkembang, menghadapi kendala dalam pengelolaan pesanan, termasuk kesalahan pemesanan melalui WhatsApp, antrian penge…